SURAT PENGANTAR
PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA (
PILKADES )
DESA PINANGSARI
KECAMATAN CIASEM KABUPATEN SUBANG
Alamat: Kantor Pkk Desa Pinangsari Kec. Ciasem Kab.Subang Kode Pos 41256
SURAT PENGANTAR
NO : 14 /PPKD
–PS/XII/2012
Perihal : Penyampaian Berita Acara
Kepada
Pemungutan Suara dan
Yth. Ketua BPD Pinangsari
Perhitungan Suara di TPS
di -
Tempat
Bersama ini di
sampaikan Berita Acara beserta lampiran dalam pelaksanaan pemungutan suara
dan perhitungan suara Pemiliha
Kepala desa Pinangsari di :
Desa : Pinangsari
Kecamatan : ciasem
Kabupaten : Subang
Jenis
kelengkapan administrasi dan formulir pemungutan suara
di tempat pemungutan suara
terdiri dari :
A.
|
1.
|
|
Berita acara pemungutan suara
dan perhitungan suara Pemilihan
Kepala desa
|
|
|
a.
b.
c.
d.
e.
f.
|
Catatan pelaksanaan pemungutan suara
dan perhitungan suara Pemilihan
Kepala desa.
Sertifikasi hasil perhitungan suara untuk
masing –masing calon Kepala
Desa.
Pernyataan hasil perolehan suara untuk
masing –masing calon Kepala
Desa.
Pernyataan keberatan saksi dan kejadian khusus yang berhubungan
dengan hasil pemungutan suara
dan perhitungan suara Pemilihan
Kepala desa .
Catatan
pembukaan kotak suara , pengeluaran isi identifikasi jenis dokumen dan perhitungan jumlah setiap dukomen untuk pelaksanaan Pemilihan Kepala desa.
Penggunaan surat suara tambahan yang di gunakan
sebagai cadangan
|
|
2.
|
|
Seluruh surat suara ( terpakai
, tidak terpakai ,keliru di coblos dan rusak )
|
|
3.
|
|
Surat pemberian waktu dan tempat pemungutan suara
|
|
4.
|
|
Surat pernyataan pendamping pemilih
|
|
5.
|
|
Rekapitulasi jumlah pemilih
terdaftar
|
B.
|
|
|
Alat kelengkapan TPS dan Berita acara sebagaimana
di maksud pa da huruf A dan B di
masuukan di dalam kotak
|
Pinangsari ..........desember 2012
Yang
menyerahkan
Yang
menerima
Panitia
pemilihan
Badan Permusyawaratan Desa
Kepala Desa
Pinangsari
Pinangsari
Ketua Ketua
SUGIHARTO TASLIM MUHAMED
Komentar
Posting Komentar